Inilah Iklan-Iklan 'Kondom' yang Paling Kreatif


Pengguna kondom XL dan XXL kelihatannya memiliki sedikit masalah. Durex mengetahui permasalahan ini dan memperlihatkannya dalam bentuk iklan yang sangat kreatif. Lewat iklan ini Durex kemudian mendapatkan popularitas yang besar dan penjualan pun meningkat tajam. Terlihat dalam gambar diatas, seorang Skotlandia mengenakan rok yang panjang untuk mempromosikan kondom XL, sementara untuk kondom XXL digambarkan dengan seorang wanita yang kesulitan menyesuaikan ‘ukuran’ sang pacar.

iklan kreatif

Cocok untuk segala ‘jenis kepala’.

iklan kondom

Tidak bergelombang, tidak joss!! Sebuah kampanye iklan untuk kondom bergelombang (ribbed).

iklan kreatif

Iklan ini dipopulerkan ketika Olimpiade Beijing, China. Pesan yang ingin disampaikan : penggunaan kondom adalah sehat, sama halnya dengan olahraga.

iklan kondom 

Iklan durex diatas ingin menyampaikan pesan, berapa banyak uang yang dapat ditabung jika seseorang tidak memiliki anak.

iklan kondom

Iklan kondom Tulipan dengan tengkorak sebagai bintang iklan.

iklan kondom

Iklan kondom diatas meraih penghargaan bronze award for innovative media. Durex performa : tahan lama bro!!

iklan kondom

Di Durex, mereka harus memiliki tim iklan yang sangat kreatif. Jika tidak mereka akan ‘mati’.

iklan kondom

Bersenang-senang sekarang, anak-anak belakangan.

iklan kondom

Iklan kondom ini dibuat oleh perusahaan Johnson & Johnson di Brasil. Judulnya berbunyi : “anda tidak akan tahu kapan akan dibutuhkan”.

iklan kondom

Jika iklan ini tidak menarik perhatian anda, saya tidak tahu apa lagi yang dapat menarik perhatian anda.

iklan kondom

Mengapa menggunakan iklan cetak yang tradisional jika anda bisa berjalan-jalan menggunakan payung berbentuk kondom dan menarik perhatian. Iklan diatas adalah iklan Jontex Condoms.

via: nyebur.com

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment