Seniman kelahiran Denmark Peter Callesen membuat karya seni yang menggagumkan dari selember kertas berukuran A4 (papercraft). Melalui kombinasi dari teknik melipat dan memotong, Callesen mampu membuat selembar kertas menjadi hidup.
Papercraft (Seni dengan menggunakan kertas) sendiri merupakan pengembangan dari origami (seni melipat kertas di Jepang). Papercraft biasanya dibuat dengan menggunakan lebih dari satu lembar kertas, tetapi dalam hal ini Callesen mampu membuatnya dengan menggunakan selembar kertas. Pada awalnya papercraft bernama 3D papercraft karena dibentuk dalam wujud 3 dimensi, namun dalam perkembangannya hanya disebut papercraft. Selain sebagai hiasan, papercraft dipercaya dapat meningkatkan kreatifitas dan melatih kesabaran serta tingkat kontrol emosi.
Berikut ini adalah karya-karya Callesen dengan menggunakan selembar kertas:
0 comments:
Post a Comment