Bohlam Tertua di Dunia yang Masih Menyala Hingga 109 Tahun


Bohlam tersebut terpasang di Kantor Pemadam Kebakaran Fire Station 6, di Livermore, California Utara.


Bohlam berkekuatan 4 watt tersebut didesain oleh Adolphe Chailet dan dinyalakan sejak tahun 1901 berarti usianya sekarang sekitar 109 tahun. Rahasia keawetan bohlam tersebut adalah pembuatannya dengan cara tradisional yang unik. Bohlam ini bahkan pernah ditawar seharga $ 5.000,- tetapi tidak diberikan dengan alasan historisnya.


Seorang petugas sedang memeriksa bohlam tersebut


Bahkan untuk memantau nyala lampu bohlam tersebut, sebuah CCTV terpasang selama 24 Jam

sumber: storyunic.com

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment