Biografi Asyifa Syafiningdyah – Miss Indonesia 2010


Asyifa Syafiningdyah lahir pada tanggal 20 September 1988, di Bandung, Jawa Barat. Asyifa di nobatkan sebagai Miss Indonesia 2010 pada dalam Malam Puncak Miss Indonesia 2010 Central Park Jakarta, Selasa (1/6) malam, setelah menyisihkan 32 finalis lainnya.
Bersama sembilan finalis Miss Indonesia, Asyifa pun harus bersaing ketat mendapatkan tiket lima besar Miss Indonesia 2010. Di babak ini, finalis harus bisa menjawab pertanyaan yang diajukan langsung sesama finalis Miss Indonesia dengan baik. Pemenang lima besar ini bakal bersaing memperebutkan tiket tiga besar Miss Indonesia 2010.
Lagi-lagi semifinalis Wajah Femina 2009 dan Finalis Duta Kadin 2009 ini melenggang ke babak lima besar. Asyifa bersaing dengan Clarashinta Arumdani, Theresia Yuanita Wijaya, Jena Sarita, dan Kartika Kusumaningtyas.
Keberhasilan Asyifa dalam menjawab pertanyaan dari pakar kecantikan Martha Tilaar rupanya berhasil mengantarkannya masuk babak tiga besar dan menjadikannya sebagai Miss Indonesia 2010.
Selain menjadi Miss Indonesia 2010, Asyifa juga meraih juara untuk kategori Miss Tubuh Indah.
Biografi Asyifa Syafiningdyah – Miss Indonesia 2010
Nama Lengkap: Asyifa Syafiningdyah Putrabami Latief
Nama Panggilan: Asyifa Latief

Tanggal Lahir: 20 September 1988
Tempat Lahir: Bandung, Jawa Barat

Profesi: Miss Indonesia 2010
Asal: Jawa Barat

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment