GUANGZHOU - Wu Xiaotan, seorang pelayan restoran di wilayah Guangzhou, China, menemukan seekor katak berbentuk aneh. Pasalnya, katak tersebut memiliki tujuh buah kaki.
Berdasarkan laporan China Global Times, Juma'at (01/04/2011), katak ajaib tersebut ditemukan saat sang pelayan hendak menghidangkan sajian berbahan dasar katak.
Menyadari hal ini, Wu menghentikan kegiatan memasaknya dan justru memelihara katak unik tersebut sebagai hewan peliharaannya.(rhs)
0 comments:
Post a Comment